Pola Komunikasi di Divisi Quality Assurance (Kasus PT Bank Rakyat Indonesia. Cabang Bogor)

Arifin, Chaerul and Aminah, Ratih Siti and Amaliasari, Diana (2019) Pola Komunikasi di Divisi Quality Assurance (Kasus PT Bank Rakyat Indonesia. Cabang Bogor). Skripsi thesis, Universitas Pakuan.

[img] Text
CamScanner 08-29-2022 15.30.pdf

Download (694kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola komunikasi di divisi Quality Assurance dalam meningkatkan kinerja karyawan di PT Bank Rakyat Indonesia Cabang Bogor pada bulan Maret 2015 Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan teori pola komunikasi, yaitu penelitian yang bersifat studi kasus berupa peristiwa yang terjadi di PT Bank Rakyat Indonesia Cabang Bogor khususnya di divisi Quality Assurance. Pada penelitian ini penulis menggunakan metode peneitian keikutsertaan dan triangulasi sumber dengan menggunakan narasumber sesuai dengan yang dibutuhkan penulis. Penulis mengecek balik kepercayaan suatu informasi yang diperoleh, membandingkan data dari hasil pengamatan dan observasi, hasil wawancara, dokumen, perspektif seseorang dan sebagainya. Dalam penelitian ini subjek penelitian adalah Manajer Opersional PT Bank Rakyat Indonesia sebagai key informan, Branch Manager PT Bank Danamon Indonesia dan Pengamat Perbankan sebagai informan. Hasil analisa penelitian menyatakan deskripsi tugas untuk memonitor kualitas layanan unit kerja binaannya selama jam operasional yang meliputi dimensi Pola komunikasi quality assurance meliputi komunikasi horizontal. Komunikasi horizontal mengalir melintasi berbagai fungsi dalam organisasi Kata kunci. assurance, kinerja, komunikasi, pola, quality

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya > ILMU KOMUNIKASI > Manajemen Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Budaya > Ilmu Komunikasi
Depositing User: PERPUSTAKAAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA UNPAK
Date Deposited: 29 Aug 2022 15:11
Last Modified: 29 Aug 2022 15:11
URI: http://eprints.unpak.ac.id/id/eprint/2786

Actions (login required)

View Item View Item