Masdiana, Evita and Rustiani, Erni and Wardatun, Sri (2019) PEMANFAATAN TEPUNG KOLANG-KALING (Arenga pinnata (Wurmb) Merr.) SEBAGAI MATRIKS DALAM TABLET LEPAS LAMBAT KALIUM DIKLOFENAK. Skripsi thesis, Universitas Pakuan.
Full text not available from this repository.Abstract
ABSTRAK Telah dilakukan penelitian terhadap Pemanfaatan Tepung Kolang-kaling (Arenga pinnata (Wurmb)Merr.) sebagai Matriks Dalam Tablet Lepas Lambat Kalium Diklofenak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan kualitas tepung kolang-kaling menurut SNI dan membuat tablet lepas lambat dengan model zat aktif kalium diklofenak dengan memanfaatkan tepung kolang-kaling sebagai matriks dari bahan alam kemudian dibandingkan dengan matriks yang berbeda yaitu Xanthan Gum dan Na CMC. Hasil evaluasi tablet lepas lambat meliputi uji keseragaman ukuran, bobot, kekerasan, friabilitas, disolusi dan penetapan kadar tablet lepas lambat kalium diklofenak. Hasil disolusi terbaik yaitu tablet lepas lambat dengan matris Xanthan gum 64,18%. Kata Kunci : Tepung kolang-kaling, Kalium Diklofenak, Tablet Lepas Lambat
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Fakultas Ilmu Pengetahuan Alam dan Matematika > Farmasi |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Farmasi |
Depositing User: | PERPUSTAKAAN FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNPAK |
Date Deposited: | 25 Aug 2022 12:35 |
Last Modified: | 03 Sep 2022 17:06 |
URI: | http://eprints.unpak.ac.id/id/eprint/598 |
Actions (login required)
View Item |