Mintarsih, Cicih and Muharam, Hari and Pranowo, Agus Setyo (2024) Pengaruh Citra perguruan Tinggi, Personal Selling, Dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Memilih Perguruan Tinggi Dengan Sikap Konsumen Sebagai Variabel Intervening Pada Mahasiswa Institut Bisnis dan Informatika Kesatuan. Thesis thesis, Univ. Pakuan.
Text
11. Cicih Mintar.pdf Download (2MB) |
Abstract
Persaingan antara perguruan tinggi di wilayah Bogor tidak saja hanya untuk program studi yang sejenis, namun juga antara program studi yang berbeda, karena pada hakikatnya calon mahasiswa memiliki banyak pilihan sebelum memutuskan untuk memilih salah satu program studi. Salah satu perguruan tinggi di Kota Bogor adalah Insitut Bisnis dan Informatika Kesatuan (IBIK). IBIK memiliki unit Marketing/Pemasaran yang secara teknis dilakukan untuk pelaksanaan promosi dan rekrutmen mahasiswa. Kegiatan komunikasi pemasaran berperan penting dan penentu sukses tidaknya pemasaran, dengan kegiatan ini diharapkan kesadaran merek di benak konsumen juga tercipta. Penelitian ini penting untuk mengetahui pengaruh citra perguruan tinggi, personal selling, dan persepsi harga terhadap keputusan memilih perguruan tinggi dengan sikap konsumen sebagai variabel intervening pada mahasiswa Institut Bisnis Kesatuan
Item Type: | Thesis (Thesis) |
---|---|
Subjects: | Pascasarjana > MANAJEMEN S2 |
Divisions: | Pascasarjana > Manajemen (S2) |
Depositing User: | PERPUSTAKAAN PASCASARJANA UNPAK |
Date Deposited: | 19 Oct 2024 04:22 |
Last Modified: | 19 Oct 2024 04:22 |
URI: | http://eprints.unpak.ac.id/id/eprint/8499 |
Actions (login required)
View Item |