<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Agresivitas Pajak dengan Pendekatan Moderasi \r\nUkuran Perusahaan Terhadap Realisasi Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Terbuka Sub \r\nSektor Food and Beverage) Tahun 2014-2018"^^ . "FIQY FIRMANSYAH 022116082 Pengaruh Agresivitas Pajak dengan Pendekatan Moderasi \r\nUkuran Perusahaan Terhadap Realisasi Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Terbuka Sub \r\nSektor Food and Beverage) Tahun 2014-2018. Di bawah bimbangan Chandra Pribadi dan Enok \r\nRusmanah.\r\nNilai perusahaan adalah wujud dari rasa percaya masyarakat pada perusahaan. \r\nPeningkatan nilai perusahaan akan dapat terwujud apabila ada keselarasan tujuan dakepentingan \r\nantara manajer dengan pemilik perusahaan (prinsipal), nilai perusahaan merupakan kinerja \r\nperusahaan yang dapat dicerminkan oleh harga saham, yang dibentuk oleh permintaan dan \r\npenawaran pasar modal yanv merefleksikan penilaian masyarakat terhadap kinerja perusahaan. \r\nAgresivitas pajak adalah suatu tingkat keagresifan perusahaan untuk menghemat pajak yang \r\nseharusnya, agresivitas pajak dapat dilakukan secara legal (tax avoidance) dan ilegal (tax evasion). \r\nUkuran Perusahaan adalah skala yang mengklasifikasikan besar atau kecilnya suatu perusahaan \r\nyang dibyatakan dalam total aset, total penjualan dan nilai pasar saham, serta dapat ditunjukan \r\nmelalui kuantitas dan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) di perusahaan tersebut. Semakin besar \r\nukuran perusahaan maka kuantitas dan kualitasnya semakin baik. Tujuan dari penelitian ini adalah \r\nuntuk mengetahui dan memperoleh bukti empiris pengaruh agresivitas pajak terhadap nilai \r\nperusahaan serta hubungannya dengan ukuran perusahaan.\r\nJenis penelitian yang digunakan adalah penelitian vervikatif explanatory survey dengan \r\nmenggunakan data sekunder. Data sekunder adalah sumber data penelitian yang diperoleh melalui \r\nmedia perantara atau secara tidak langsung maupun data yang dipublikasikan secara umum. Metode \r\npenarikan sampling pada penelitian ini dengan menggunakan metode purposive sampling. Terdapat \r\n27 perusahaan pada perusahaan food and beverage yang terdaftar di BEI, dari 27 perusahaan \r\ndidapatkan 9 perusahaan yang memenuhi kriteria dalam memilih sampling, namun terdapat 3 \r\nperusahaan outlier sehingga perusahaan sampel berubah menjadi 6. Metode analisis penelitian ini \r\nmenggunakan teknik analisis statistik deskriptif dan analisis regresi sederhana dan moderasi. \r\nBeberapa pengujian dilakukan yaitu, analisis statistik deskriptif, analisis regresi sederhana, uji \r\nasumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas, dan uji autokorelasi), uji \r\nhipotesis (uji t, uji F dan uji R2\r\n) dan uji MRA .\r\nHipotesis pertama dari penelitian ini adalah agresivitas pajak berpengaruh terhadap nilai \r\nperusahaan dan hipotesis kedua ukuran perusahaan memoderasi hubugan keduanya. Hasil penelitian \r\nmenunjukkan bahwa berdasarkan hasil pengujian secara parsial dengan uji t mendapatkan hasil \r\nvariabel agresivitas pajak tidak berpengaruh secara signifikan terhadap nilai perusahaan. Hal ini \r\ndisebabkan karena bagi perusahaan memanfaatkan penghindaran pajak sebagai aktivitas yang akan \r\nmeningkatkan nilai perusahaan. Ukuran perusahan memoderasi dengan memperkuat hubungan \r\nantara nilai perusahaan dengan agresivitas pajak. \r\nSimpulan dari penelitian ini adalah tindakan agresivitas pajak bisa terjadi apabila koreksi \r\nnegatif lebih besar dari koreksi positif, sehingga laba sebelum pajak fiskal lebih kecil dari pada laba \r\nsebelum pajak akuntansi. Nilai ETR turun pada perusahaan food and beverage yang terdaftar di BEI \r\ndikarenakan beberapa perusahaan ketika dilakukanya koreksi fiskal tahunan salahsatunya selalu \r\nterjadi koreksi negatif yang lebih tinggi dikarenakan penerapan penyusutan aset tetap yang belum \r\nsesuai dengan ketentuan pajak, penghasilan yang telah dikenakan pajak final dan biaya asuransi \r\nyang menyebabkan nilai ETR pada perusahaan food and beverage dibawah 25%.\r\nPeneliti selanjutnya disarankan untuk diharapkan dapat memperluas penelitian dengan \r\nmenambah sampel perusahaan yang tidak hanya terfokus pada perusahaan food and beverage saja \r\nsehingga dapat mengetahui sektor lainnya apakah memiliki keterkaitan yang lebih besar yang dapat \r\nmemperkuat atau memperlemah variabel.\r\nKata kunci: Nilai Perusahaan, Agresivitas Pajak dan Ukuran Perusahaan."^^ . "2020-08-06" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Akuntansi, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Fiqy"^^ . "Firmansyah"^^ . "Fiqy Firmansyah"^^ . . "Enok"^^ . "Rusmanah"^^ . "Enok Rusmanah"^^ . . "Chandra"^^ . "Pribadi"^^ . "Chandra Pribadi"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Akuntansi"^^ . . . . . . . "Pengaruh Agresivitas Pajak dengan Pendekatan Moderasi \r\nUkuran Perusahaan Terhadap Realisasi Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Terbuka Sub \r\nSektor Food and Beverage) Tahun 2014-2018 (Text)"^^ . . . "Pengaruh Agresivitas Pajak dengan Pendekatan Moderasi \r\nUkuran Perusahaan Terhadap Realisasi Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Terbuka Sub \r\nSektor Food and Beverage) Tahun 2014-2018 (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #1023 \n\nPengaruh Agresivitas Pajak dengan Pendekatan Moderasi \nUkuran Perusahaan Terhadap Realisasi Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Terbuka Sub \nSektor Food and Beverage) Tahun 2014-2018\n\n" . "text/html" . . . "Akuntansi keuangan" . . . "Perpajakan" . .