relation: http://eprints.unpak.ac.id/1369/ title: Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pada Dinas Perdagangan Dan Perindustrian Kabupaten Bogor Periode 2018-2019. creator: Permata, Ratu Indria creator: Yusnita, Nancy creator: Taurusyanti, Dewi subject: Manajemen sumber daya manusia subject: Manajemen description: RATU INDRIA PERMATA NPM 021117011 Konsentrasi Manajemen Sumber Daya Manusia. Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pada Dinas Perdagangan Dan Perindustrian Kabupaten Bogor Periode 2018-2019. Dibawah bimbingan NANCY YUSNITA dan DEWI TAURUSYANTI. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis kinerja karyawan di Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Bogor. Sehubungan dengan hal tersebut bagaimana karyawan dapat bekerja dengan sebaik mungkin dan karyawan mempunyai semangat kerja yang tinggi dalam menyelesaikan pekerjaan dengan adanya lingkungan kerja yang baik dan nyaman. Maka terhadap hal tersebut, penelitian ini bertujuan untuk menunjukkan signifikansi pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan. Berdasarkan hasil uji parsial (Uji-t) didapat t hitung sebesar 1.980, dengan derajat kebebasan (df) = n-2. Maka t tabelnya adalah 1.66412. Karena t hitung > t tabel maka H0 ditolak dan Ha diterima yang berarti dapat diketahui bahwa Lingkungan kerja secara signifikan mempengaruhi kinerja karyawan pada Dinas Perdagangan dan Perindustrian kabupaten Bogor pada tingkat standar koefisiennya sebesar 0.216 atau 21.6%. Kata Kunci : Lingkungan Kerja, Kinerja Karyawan. date: 2021-08-03 type: Thesis type: NonPeerReviewed format: text language: en identifier: http://eprints.unpak.ac.id/1369/1/2021%20Ratu%20Indria%20Permata%20021117011.pdf identifier: Permata, Ratu Indria and Yusnita, Nancy and Taurusyanti, Dewi (2021) Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pada Dinas Perdagangan Dan Perindustrian Kabupaten Bogor Periode 2018-2019. Skripsi thesis, Universitas Pakuan.