<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Faktor Fundamental Keuangan dan Makro Ekonomi \r\nTerhadap Harga Saham Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Batu Bara yang Terdaftar di \r\nBursa Efek Indonesia Periode 2013-2019."^^ . "Munifah. 021116184. Pengaruh Faktor Fundamental Keuangan dan Makro Ekonomi \r\nTerhadap Harga Saham Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Batu Bara yang Terdaftar di \r\nBursa Efek Indonesia Periode 2013-2019. Dibawah bimbingan Edhi Asmirantho dan Patar \r\nSimamora. 2020.\r\nSektor batu bara Indonesia merupakan salah satu produsen dan eksportir batubara \r\nterbesar di dunia. Sektor batubara menjadi salah satu penyumbang penerimaan negara yang \r\ncukup besar. Berdasarkan fenomena sektor batu bara merupakan sektor yang menjanjikan \r\ntetapi pada kenyataannya harga saham perusahaan batu bara bersifat fluktuatif selama \r\nperiode 2013-2019. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis pengaruh faktor \r\nfundamental keuangan (Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Return On Equity, Earning Per \r\nShare) dan makro ekonomi (tingkat inflasi, nilai tukar) terhadap harga saham perusahaan sub \r\nsektor pertambangan batu bara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013-2019, \r\nbaik secara simultan maupun secara parsial. \r\nPenelitian mengenai pengaruh faktor fundamental keuangan dan makro ekonomi \r\nterhadap harga saham merupakan penelitian verifikatif dengan metode Explanatory Survey. \r\nPenelitian ini menggunakan data sekunder yang bersifat kuantitatif. Penentuan sampel \r\nmenggunakan metode purposive sampling, dan didapatkan 13 perusahaan yang dijadikan \r\nsampel dalam penelitian. Metode analisis yang digunakan yaitu analisis regresi data panel \r\ndengan menggunakan aplikasi Eviews 9.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial variabel Current ratio (CR) \r\ntidak berpengaruh dan positif terhadap harga saham. Variabel Debt to Equity Ratio (DER) \r\ntidak berpengaruh dan positif terhadap harga saham. Variabel Return On Equity (ROE) tidak \r\nberpengaruh dan positif terhadap harga saham. Variabel Earning Per Share (EPS) \r\nberpengaruh dan positif terhadap harga saham. Variabel Tingkat Inflasi tidak berpengaruh \r\ndan negatif terhadap harga saham. Variabel Nilai Tukar berpengaruh dan positif terhadap \r\nharga saham. Kemudian, secara simultan CR, DER, ROE, EPS, tingkat inflasi dan nilai tukar\r\nberpengaruh terhadap harga saham. Nilai Adjusted R-squared pada penelitian yaitu sebesar \r\n0,762066, hal ini berarti variabel Current Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER), Return \r\nOn Equity (ROE), Earning Per Share (EPS), Tingkat Inflasi dan Nilai Tukar memberikan \r\nkontrbusi penaruh sebesar 76,21% terhadap harga saham. Sedangkan sisanya sebesar 23,79% \r\ndipengaruhi oleh variabel lain diluar model penelitian.\r\nSaran untuk perusahaan yaitu diharapkan dapat meningkatkan kinerja keuangan \r\nmaupun kinerja manajemen dan mempertimbangkan faktor makro ekonomi sehingga \r\npersepsi investor terhadap prospek kinerja perusahaan di masa depan dapat dijaga dengan \r\nbaik. Bagi investor dan calon investor dapat mempertimbangkan faktor fundamental dan \r\nmakro ekonomi dalam melakukan investasi. Kemudian, bagi peneliti selanjutnya disarankan \r\nuntuk menambah objek penelitian maupun variabel yang lain yang penuls tidak jelaskan \r\npada penelitian ini.\r\nKata Kunci : Current Ratio, Debt to Equity Ratio , Return On Equity, Earning Per Share, \r\nTingkat Inflasi, Nilai Tukar , Harga Saham"^^ . "2020-07-16" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Manajamen, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Edhi"^^ . "Asmirantho"^^ . "Edhi Asmirantho"^^ . . "Munifah"^^ . "Munifah"^^ . "Munifah Munifah"^^ . . "Patar"^^ . "Simamora"^^ . "Patar Simamora"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Manajamen"^^ . . . . . . . "Pengaruh Faktor Fundamental Keuangan dan Makro Ekonomi \r\nTerhadap Harga Saham Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Batu Bara yang Terdaftar di \r\nBursa Efek Indonesia Periode 2013-2019. (Text)"^^ . . . "Pengaruh Faktor Fundamental Keuangan dan Makro Ekonomi \r\nTerhadap Harga Saham Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Batu Bara yang Terdaftar di \r\nBursa Efek Indonesia Periode 2013-2019. (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #1881 \n\nPengaruh Faktor Fundamental Keuangan dan Makro Ekonomi \nTerhadap Harga Saham Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Batu Bara yang Terdaftar di \nBursa Efek Indonesia Periode 2013-2019.\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen keuangan" . . . "Manajemen" . .