<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Return On Assets, Debt to Assets Ratio, dan\r\nCurrent Ratio dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Sub Sektor\r\nPerdagangan Eceran yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2018"^^ . "Irwan Saputro. 022115051. Pengaruh Return On Assets, Debt to Assets Ratio, dan\r\nCurrent Ratio dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Sub Sektor\r\nPerdagangan Eceran yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2018.\r\nPembimbing: Rochman Marota dan Enok Rusmanah. 2020.\r\nKemampuan suatu perusahaan untuk dapat bersaing sangat ditentukan oleh\r\nkinerja perusahaan itu sendiri. Perusahaan yang tidak mampu bersaing untuk\r\nmempertahankan kinerjanya, cepat atau lambat akan tergusur dari lingkungan\r\nindustrinya dan akan mengalami kebangkrutan. Perusahaan yang terus menunjukan\r\nkinerja yang menurun dikhawatirkan akan mengalami kondisi financial distress yang\r\nberujung pada kebangkrutan perusahaan. Untuk mendeskripsikan kinerja tersebut\r\npenelitian ini menggunakan faktor-faktor dari segi kinerja keuangan dan manajemennya\r\nyang di duga berpengaruh dalam memprediksi financial distress seperti return on assets,\r\ndebt to assets ratio, dan current rati. Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan\r\npengaruh retun on assets, debt to assets ratio, dan current ratio secara parsial dalam\r\nmemprediksi financial distress pada perusahan sub sektor perdagangan eceran yang\r\nterdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2018 dan untuk menjelaskan pengaruh\r\nreturn on assets, debt to assets ratio, dan current ratio secara simultan dalam\r\nmemprediksi financial distress pada perusahaan sub sektor perdagangan eceran yang\r\nterdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2018.\r\nPenelitian ini mengenai pengaruh return on assets, debt to assets ratio, dan\r\ncurrent ratio dalam memprediksi financial distress pada perusahaan sub sektor\r\nperdagangan eceran yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2018 dengan\r\nmenggunakan data sekunder, metode penarikan sampel menggunakan purposive\r\nsampling. Metode analisis yang digunakan kuantitatif statistik, analisis data pada\r\npenelitian ini yaitu verifikatif dengan metode explanatory survey, analisis regresi linier\r\nberganda, dan uji hipotesis.\r\nHasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) secara parsial, return on assets\r\nmemiliki pengaruh yang signifikan dalam memprediksi financial distress. Debt to assets\r\nratio tidak memiliki pengaruh yang signifikan dalam memprediksi financial distress.\r\nSementara current ratio memiliki pengaruh yang signifikan dalam memprediksi\r\nfinancial distress. (2) return on assets, debt to assets ratio, dan current ratio secara\r\nsimultan berpengaruh signifikan dalam memprediksi financial distress dengan tingkat\r\nsignifikansi 0,000.\r\nKata Kunci: Return On Assets, Debt to Assets Ratio, Current Ratio, dan\r\nFinancial Distress"^^ . "2020-06-25" . . . "Universitas Pakauan"^^ . . . "Program Studi Akuntansi, Universitas Pakauan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Enok"^^ . "Rusmanah"^^ . "Enok Rusmanah"^^ . . "Rochman"^^ . "Marota"^^ . "Rochman Marota"^^ . . "Saputro"^^ . "Saputro"^^ . "Saputro Saputro"^^ . . "Irwan"^^ . "Saputro"^^ . "Irwan Saputro"^^ . . "Universitas Pakauan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Akuntansi"^^ . . . . . . . "Pengaruh Return On Assets, Debt to Assets Ratio, dan\r\nCurrent Ratio dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Sub Sektor\r\nPerdagangan Eceran yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2018 (Text)"^^ . . . "Pengaruh Return On Assets, Debt to Assets Ratio, dan\r\nCurrent Ratio dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Sub Sektor\r\nPerdagangan Eceran yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2018 (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #2443 \n\nPengaruh Return On Assets, Debt to Assets Ratio, dan \nCurrent Ratio dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Sub Sektor \nPerdagangan Eceran yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2018\n\n" . "text/html" . . . "Akuntansi keuangan" . . . "Akuntansi" . .