<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Kinerja Keuangan Perbankan Terhadap Harga \r\nSaham Biasa Sub Sektor Perusahaan Perbankan Pada Indeks Kompas 100 Yang Terdaftar di Bursa \r\nEfek Indonesia Periode 2012-2017"^^ . "BULAN KEMERDEKAAN, 021115233. Pengaruh Kinerja Keuangan Perbankan Terhadap Harga \r\nSaham Biasa Sub Sektor Perusahaan Perbankan Pada Indeks Kompas 100 Yang Terdaftar di Bursa \r\nEfek Indonesia Periode 2012-2017, di bawah bimbingan Ketua Komisi Pembimbing YUDHIA \r\nMULYA, serta Anggota Pembimbing CHAIDIR. 2019.\r\nPenelitian ini ditujukan untuk menjelaskan pengaruh kinerja keuangan perbankan (Capital \r\nAdequancy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR), dan Return On \r\nAssets (ROA)) terhadap harga saham biasa.\r\nPenelitian mengenai pengaruh kinerja keuangan perbankan (Capital Adequancy Ratio (CAR), \r\nNon Performing Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR), dan Return On Assets (ROA) terhadap \r\nharga saham biasa sub sektor perusahaan perbankan pada Indeks Kompas 100 yang terdaftar di Bursa \r\nEfek Indonesia periode 2012-2017. Data yang digunakan merupakan data sekunder yang tersedia di \r\nsitus resmi Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id), sedangkan jenis data yang digunakan merupakan \r\ndata kuantitatif. Metode yang digunakan dalam penarikan sampel adalah dengan menggunakan \r\nmetode purposive sampling, sehingga di dapat 6 perusahaan yang menjadi sampel dalam penelitian \r\nini. Pengolahan data menggunakan software E-Views 8. Metode analisis yang digunaka adalah metode \r\nanalisis regresi data panel, dengan model regresi yang memenuhi uji asumsi klasik. Sedangkan untuk \r\nmenguji hipotesis digunakan Uji F (simultan) dan Uji t (Parsial) dengan tingkat kepercayaan sebesar \r\n5%.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa semua variabel yang digunakan telah memenuhi uji \r\nasumsi klasik sehingga layak untuk digunakan dalam penelitian. Hasil Uji F menunjukkan bahwa uji \r\nf-statistik sebesar 10.22793 dengan probabilitas 0.000021. Nilai signifikan F (0.000021 < 0.05), \r\nsehingga dapat disimpulkan bahwa Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), \r\nLoan to Deposit Ratio (LDR) dan Return On Assers (ROA) secara simultan berpengaruh signifikan \r\nterhadap harga saham. Hasil uji t menunjukkan bahwa Capital Adequancy Ratio (CAR) dengan nilai \r\nkoefisien positif sebesar 53148.38 dan nilai probabilitas sebesar 0.0000. Nilai probabilitas uji t \r\n(0.0000 < 0.05), sehingga dapat disimpulkan bahwa Capital Adequancy Ratio (CAR) secara parsial \r\nberpengaruh positif terhadap harga saham. Sedangkan Non Performing Loan (NPL) dengan nilai \r\nkoefisien regresi negatif sebesar −36830.65 dan nilai probabilitas sebesar 0.4910. Nilai probabilitas \r\nuji t (0.4910 > 0.05), Loan to Deposit Ratio (LDR) dengan nilai koefisien regresi positif \r\nsebesar 7726.316 dan nilai probabilitas sebesar 0.1918. Nilai Probabilitas uji t (0.1918 > 0.05), dan\r\nReturn On Assets (ROA) dengan nilai koefisien regresi positif sebesar 103397.2 dan nilai probabilitas \r\nsebesar 0.0588. Nilai Probabilitas uji t (0.0588 > 0.05), sehingga dapat disimpulkan bahwa Non \r\nPerforming Loan (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR), dan Return On Assets (ROA) secara parsial \r\ntidak berpengaruh terhadap harga saham.\r\nKata Kunci: CAR, NPL, LDR, ROA, Harga Saham"^^ . "2019-05-16" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Manajemen, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Bulan"^^ . "Kemerdekaan"^^ . "Bulan Kemerdekaan"^^ . . ""^^ . ""^^ . " "^^ . . "Chaidir"^^ . "Chaidir"^^ . "Chaidir Chaidir"^^ . . "Yudhia"^^ . "Mulya"^^ . "Yudhia Mulya"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Manajemen"^^ . . . . . . . "Pengaruh Kinerja Keuangan Perbankan Terhadap Harga \r\nSaham Biasa Sub Sektor Perusahaan Perbankan Pada Indeks Kompas 100 Yang Terdaftar di Bursa \r\nEfek Indonesia Periode 2012-2017 (Text)"^^ . . . "Skripsi Bulan (021115233).pdf"^^ . . . "Pengaruh Kinerja Keuangan Perbankan Terhadap Harga \r\nSaham Biasa Sub Sektor Perusahaan Perbankan Pada Indeks Kompas 100 Yang Terdaftar di Bursa \r\nEfek Indonesia Periode 2012-2017 (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #3510 \n\nPengaruh Kinerja Keuangan Perbankan Terhadap Harga \nSaham Biasa Sub Sektor Perusahaan Perbankan Pada Indeks Kompas 100 Yang Terdaftar di Bursa \nEfek Indonesia Periode 2012-2017\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen keuangan" . . . "Manajemen" . .