<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Dan\r\nPengelolaan Keuangan BUM Desa Terhadap Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa\r\nSukajaya Kecamatan Tamansari."^^ . "KEVIN JOHADI. 022116062. Pengaruh Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Dan\r\nPengelolaan Keuangan BUM Desa Terhadap Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa\r\nSukajaya Kecamatan Tamansari. Pembimbing : ERNADHI SUDARMANTO dan MAY\r\nMULYANINGSIH. 2022.\r\nDesa dapat mendirikan badan usaha sesuai dengan potensi dan kebutuhan desa.\r\nDijelaskan juga dalam Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 Tentang Desa bahwa\r\nuntuk meningkatkan pendapatan desa dan masyarakat pemerintah desa dapat mendirikan\r\nBadan Usaha Milik Desa (BUM Desa) sesuai dengan kebutuhan dan potensi desa. Hal\r\ntersebut berarti pembentukan BUM Desa didasarkan pada kebutuhan, potensi, dan kapasitas\r\ndesa, sebagai upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat. Perencanaan dan pembentukan\r\nBUM Desa adalah atas prakarsa masyarakat desa.\r\nTujuan dari penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui bahwa Pemberdayaan Sumber\r\nDaya Manusia berpengaruh dalam Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa pada BUM Desa\r\nSukajaya. (2) Untuk mengetahui Pengelolaan Keuangan berpengaruh dalam Peningkatan\r\nEkonomi Masyarakat Desa pada BUM Desa Sukajaya. (3) Untuk mengetahui Pengaruh\r\nPemberdayaan Sumber Daya Manusia (SDM) dan Pengelolaan Keuangan Badan Usaha\r\nMilik Desa (BUM Desa) dalam Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa Sukajaya\r\nKecamatan Taman Sari .\r\nPenelitian ini dilakukan di BUM Desa Sukajaya Kecamatan Taman Sari Kabupaten\r\nBogor. Populasi pada penelitian ini yaitu Anggota BUM Desa Sukajaya dan Masyrakat Desa\r\nSukajaya. Sampel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 35 responden dari seluruh\r\nmasyarakat Desa Sukajaya berserta Anggota BUM Desa Sukajaya. Sampel dipilih dengan\r\nmenggunakan metode Purposive sampling. Metode pengolahan dan analisis data yang\r\ndigunakan adalah statistik deskriptif, uji kualitas data, uji asumsi klasik, uji regresi linear\r\nberganda dan uji hipotesis. Data diuji menggunakan Skala Likert dan software SPSS versi\r\n25\r\nHasil penelitian ini menunjukan bahwa H1: Ho ditolak dan Ha diterima yang artinya\r\npemberdayaan sumber daya manusia secara parsial berpengaruh terhadap peningkatan\r\nekonomi masyarakat desa. H2: Ho ditolak dan Ha diterima yang artinya pengelolaan\r\nkeuangan BUM Desa secara parsial berpengaruh terhadap peningkatan ekonomi masyarakat\r\ndesa. H3: pemberdayaan sumber daya manusia dan pengelolaan keuangan BUM Desa secara\r\nsimultan berpengaruh signifikan terhadap peningkatan ekonomi masyarakat desa, Jadi dapat\r\ndisimpulkan bahwa Ha diterima.\r\nKata Kunci : Sumber Daya Manusia, Pengelolaan Keuangan dan Peningkatan Ekonomi"^^ . "2022-02-03" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Akuntansi, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Ernadhi"^^ . "Sudarmanto"^^ . "Ernadhi Sudarmanto"^^ . . ""^^ . ""^^ . " "^^ . . "May"^^ . "Mulyaningsih"^^ . "May Mulyaningsih"^^ . . "Kevin"^^ . "Johadi"^^ . "Kevin Johadi"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Akuntansi"^^ . . . . . . . "Pengaruh Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Dan\r\nPengelolaan Keuangan BUM Desa Terhadap Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa\r\nSukajaya Kecamatan Tamansari. (Text)"^^ . . . "2022 Kevin Johadi 022116062.pdf"^^ . . . "Pengaruh Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Dan\r\nPengelolaan Keuangan BUM Desa Terhadap Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa\r\nSukajaya Kecamatan Tamansari. (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #4711 \n\nPengaruh Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Dan \nPengelolaan Keuangan BUM Desa Terhadap Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa \nSukajaya Kecamatan Tamansari.\n\n" . "text/html" . . . "Akuntansi sektor publik" . . . "Akuntansi" . .