<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan\r\nPelanggan (Studi Kasus Pada Pelanggan Gerobak Kopi Romeo)"^^ . "NITA AVIANDANI, 021114522. Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan\r\nPelanggan (Studi Kasus Pada Pelanggan Gerobak Kopi Romeo). Dibawah\r\nBimbingan: OKTORI KISWATI ZAINI dan YUARY FARRADIA. 2018.\r\nGerobak Kopi Romeo merupakan salah satu usaha di bidang coffee shop yang\r\nberalamat di Jl. Kol. Edy Yoso Martadipura No. 152, Pakansari, Cibinong.\r\nPermasalahan yang terjadi di Gerobak Kopi Romeo adalah saat konsumsi kopi\r\nnasional setiap tahunnya meningkat tetapi pengunjung di Gerobak Kopi Romeo\r\nmengalami penurunan.\r\nTujuan dari penelitian ini untuk mengetahui penerapan kualitas pelayanan di\r\nGerobak Kopi Romeo, untuk mengetahui tingkat kepuasan di Gerobak Kopi Romeo,\r\nuntuk mengetahui pengaruh secara parsial kualitas pelayanan dengan indikator\r\nreliability, responsiveness, assurance, empathy, dan tangibles terhadap kepuasan\r\npelanggan, dan untuk mengetahui indikator mana yang paling dominan\r\nmempengaruhi kepuasan pelanggan.\r\nJenis penelitian ini menggunakan data kuantitatif, sumber datanya yaitu data\r\nprimer dari 100 responden, jumlah sampel ditentukan dengan menggunakan rumus\r\nsolvin, metode penarikan sampelnya yaitu non probability sampling, metode analisis\r\nyang digunakan yaitu analisis deskriptif, analisis regresi linier berganda, koefisien\r\ndeterminasi, uji parsial, uji normalitas dan uji asumsi klasik yang dilengkapi dengan\r\nmenggunakan bantuan SPSS 20.\r\nHasil penelitian mendapatkan bahwa penilaian untuk kualitas pelayanan di\r\nGerobak Kopi Romeo yaitu baik dengan nilai total tanggapan responden sebesar\r\n72,97% dan untuk kepuasan pelanggan di Gerobak Kopi Romeo memiliki penilaian\r\npuas dengan nilai total tanggapan responden sebesar 72,77%. Untuk analisis regresi\r\nlinier berganda didapatkan hasil persamaan regresi, yaitu: Y = 1,665 + 0,993 XRel +\r\n1,218 XResp + 1,020 XAs + 0,952 XEmp + 0,648 XTang. Diketahui bahwa koefisien\r\nkorelasi (R) diperoleh sebesar 0,945, yang artinya korelasi antara variabel kualitas\r\npelayanan terhadap kepuasan pelanggan sangat kuat. Diketahui juga bahwa nilai\r\nkoefisien determinasi (R\r\n2\r\n) sebesar 0,892, yang artinya variabel kualitas pelayanan\r\nmemberikan konstribusi terhadap kepuasan pelanggan sebesar 89,2%. Dari hasil uji t,\r\ndidapatkan hasil semua indikator kualitas pelayanan memiliki nilai signifikan sebesar\r\n0,000 < 0,05, yaitu tolak Ho yang artinya semua indikator kualitas pelayanan secara\r\nparsial berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Indikator kualitas\r\npelayanan yang paling dominan dalam mempengaruhi kepuasan pelanggan adalah\r\nindikator responsiveness dengan nilai konstribusi sebesar 25,53%.\r\nKata Kunci: Kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan"^^ . "2018-07-17" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Manajemen, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Nita"^^ . "Aviandani"^^ . "Nita Aviandani"^^ . . "Yuary"^^ . "Farradia"^^ . "Yuary Farradia"^^ . . "Oktori Kiswati"^^ . "Zaini"^^ . "Oktori Kiswati Zaini"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Manajemen"^^ . . . . . . . "Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan\r\nPelanggan (Studi Kasus Pada Pelanggan Gerobak Kopi Romeo) (Text)"^^ . . . "SKRIPSI (24).pdf"^^ . . . "Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan\r\nPelanggan (Studi Kasus Pada Pelanggan Gerobak Kopi Romeo) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #5456 \n\nPengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan \nPelanggan (Studi Kasus Pada Pelanggan Gerobak Kopi Romeo)\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen pemasaran" . . . "Manajemen" . .