<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Asset Turnover (TATO) terhadap Harga Saham pada Perusahaan sub sektor Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2021"^^ . "Muhammad Rafly Rasenzani. 021118365. Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Asset Turnover (TATO) terhadap Harga Saham pada Perusahaan sub sektor Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2021. Pembimbing M SUMARDI SULAEMAN dan BAMBANG WAHYUDIONO. 2022. Kebutuhan masyarakat terhadap kebutuhan pokok sehari – hari seperti makanan dan minuman yang akan selalu dibutuhkan karena merupakan salah satu kebutuhan primer yang harus dipenuhi. Berdasarkan perihal tersebut, perusahaan makanan dan minuman dianggap akan terus bertambah dari tahun ke tahun dan mempunyai peluang untuk tumbuh dan berkembang. Dalam Penelitian ini variabel yang digunakan terdiri dari Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Asset Turnover (TATO). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Asset Turnover (TATO) terhadap harga saham pada Perusahaan sub sektor Makanan dan Minuman baik secara parsial maupun simultan. Penelitian mengenai Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Asset Turnover (TATO) terhadap Harga Saham merupakan penelitian verifikatif dengan metode Explanatory Survey. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang bersifat kuantitatif. Penentuan sampel menggunakan metode Purposing Sampling. Sehingga diperoleh 17 perusahaan yang dijadikan sampel dalam penelitian Metode analisis yang digunakan yaitu analisis regresi data panel menggunakan aplikasi Eviews 9. Hasil ini menunjukkan secara parsial variabel CR, DER, PBV berpengaruh terhadap harga saham, variabel ROE dan TATO tidak berpengaruh terhadap harga saham. Selanjutnya, secara simultan (bersama-sama) Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Asset Turnover (TATO) berpengaruh terjadap harga saham. Nilai Adjusted R-Squared sebesar 0.510842. Hasil ini menunjukkan bahwa sumbangan pengaruh variabel Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Assets Turnover (TATO) terhadap harga saham sebesar 0.510842 atau 51.0842% sedangkan sisanya sebesar 48.9158% dipengaruhi oleh variabel independen lain di luar metode penelitian. Simpulan pada penelitian ini yaitu Current Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER), dan Price to Book Value (PBV) berpengaruh terhadap harga saham. Sedangkan Return On Equity (ROE) dan Total Asset Turnover (TATO) tidak berpengaruh terhadap harga saham. \r\nKata Kunci : Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Assets Turnover (TATO) terhadap harga saham."^^ . "2022-07-20" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Manajemen, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Bambang"^^ . "Wahyudiono"^^ . "Bambang Wahyudiono"^^ . . "Sumardi"^^ . "Sulaeman"^^ . "Sumardi Sulaeman"^^ . . "Muhammad Rafly"^^ . "Rasenzani"^^ . "Muhammad Rafly Rasenzani"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Manajemen"^^ . . . . . . . "Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Asset Turnover (TATO) terhadap Harga Saham pada Perusahaan sub sektor Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2021 (Text)"^^ . . . "2022 Muhammad Rafly Rasenzani 021118365.pdf"^^ . . . "Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Asset Turnover (TATO) terhadap Harga Saham pada Perusahaan sub sektor Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2021 (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #5746 \n\nPengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Debt to Equity Ratio (DER), Price to Book Value (PBV), dan Total Asset Turnover (TATO) terhadap Harga Saham pada Perusahaan sub sektor Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2021\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen keuangan" . . . "Manajemen" . .