<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Peran Influencer Dalam Strategi Promosi Era Digital\r\nDisruption Terhadap Perilaku Konsumen (Studi Kasus: Followers Instagram Jerome Polin),"^^ . "Rizka Wulandari, 021118311, Peran Influencer Dalam Strategi Promosi Era Digital\r\nDisruption Terhadap Perilaku Konsumen (Studi Kasus: Followers Instagram Jerome Polin),\r\ndi bawah bimbingan ketua komisi pembimbing FREDI ANDRIA dan anggota komisi\r\npembimbing BAYU DWI PRASETYO. 2022.\r\nDigital disruption yang terjadi saat ini adalah munculnya berbagai macam inovasi digital di\r\nberbagai bidang, terutama pada pemasaran, yang saat ini dimanfaatkan oleh marketer adalah\r\ndigital marketing, dimana mereka dapat melakukan kampanye pemasaran melalui berbagai\r\nmedia digital, salah satunya adalah media sosial, dan Instragam merupakan media sosial\r\nyang populer. Media sosial menjadi sebuah platform untuk mengaktulisasikan diri, sehingga\r\nakan menciptakan personal branding pada orang tersebut, bahkan dapat mempengaruhi\r\npengguna lainnya di media sosial atau disebut sebagai influencer, yang saat ini juga sering\r\ndijumpai pada kampanye pemasaran suatu produk. Salah satu influencer di Indonesia yang\r\npopuler di Indonesia saat ini, adalah Jerome Polin, dengan personal branding kuat di bidang\r\npendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran Jerome Polin sebagai\r\ninfluencer dalam strategi promosi era digital disruption terhadap perilaku konsumen yang\r\ndiperankan oleh followers Jerome Polin.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian asosiatif. Pemilihan responden dilakukan melalui kuota\r\nsampling, dengan batas para followers akun Instagram fanbase Jerome Polin dengan jumlah\r\nresponden 100 orang. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi dan kuesioner, yang\r\nkemudian data tersebut diolah melalui uji validitas dan reliabilitas menggunakan SPSS,\r\nanalisis deskriptif dan Partial Least Square – Structural Equation Model (PLS-SEM) dengan\r\naplikasi SmartPLS versi 3.3.9.\r\nHasil dari penelitian ini adalah influencer memiliki hubungan dengan followers yang dapat\r\nmembangun keterikatan antar keduanya, kemudian memiliki hubungan positif dan signifikan\r\nsaat diperankan secara langsung tanpa ada moderasi antara variabel strategi promosi\r\n(advertising dan personal selling) serta variabel influencer marketing terhadap perilaku\r\nkonsumen. Namun, variabel influencer marketing sebagai moderator tidak dapat memoderasi\r\nhubungan antara strategi promosi dan perilaku konsumen, sehingga variabel advertising,\r\npersonal selling, dan influencer marketing memiliki fungsi masing-masing terhadap perilaku\r\nkonsumen yang diperankan oleh followers.\r\nKata kunci: followers, influencer, perilaku konsumen, dan strategi promosi"^^ . "2022-07-27" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Manajemen, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Rizka"^^ . "Wulandari"^^ . "Rizka Wulandari"^^ . . "Bayu Dwi"^^ . "Prasetyo"^^ . "Bayu Dwi Prasetyo"^^ . . "Fredi"^^ . "Andria"^^ . "Fredi Andria"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Manajemen"^^ . . . . . . . "Peran Influencer Dalam Strategi Promosi Era Digital\r\nDisruption Terhadap Perilaku Konsumen (Studi Kasus: Followers Instagram Jerome Polin), (Text)"^^ . . . "Skripsi - Rizka Wulandari - 021118311.pdf"^^ . . . "Peran Influencer Dalam Strategi Promosi Era Digital\r\nDisruption Terhadap Perilaku Konsumen (Studi Kasus: Followers Instagram Jerome Polin), (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #6390 \n\nPeran Influencer Dalam Strategi Promosi Era Digital \nDisruption Terhadap Perilaku Konsumen (Studi Kasus: Followers Instagram Jerome Polin),\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen pemasaran" . . . "Manajemen" . .