<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif Terhadap\r\nKinerja Karyawan Pada PT. Duta Rajagas Kota Depok"^^ . "ANGGI SETIAWAN. 0211 17 182. Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif Terhadap\r\nKinerja Karyawan Pada PT. Duta Rajagas Kota Depok. Di bawah bimbingan: Nancy Yusnita\r\ndan Tutus Rully. 2022.\r\nOrganisasi merupakan tempat sekelompok orang yang memiliki tujuan yang ingin di\r\ncapai melalui orang-orang didalamnya. Sekelompok orang tersebut merupakan kunci\r\ntercapainya tujuan yang telah ditentukan. Setiap organisasi, baik organisasi sosial maupun\r\norganisasi bisnis akan dihadapkan pada permasalahan sumber daya manusia. Keterlibatan\r\npengelolaan sumber daya manusia ini sangat erat kaitannya dengan pengelolaan sumber daya\r\nmanusia lain dalam organisasi tersebut. Sehingga akhir-akhir ini tidaklah mustahil bila ada\r\nkecenderungan perhatian yang semakin besar terhadap manusia sebagai penentu keberhasilan\r\norganisasi. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh yang positif antara gaya\r\nkepemimpinan partisipatif terhadap kinerja karyawan. Jenis Penelitian yang digunakan dalam\r\npenelitian ini adalah deskriptif. Metode yang di gunakan adalah studi kasus. Teknik penelitian\r\nyang digunakan adalah statistik kuantitatif. Penentuan sampel dalam penelitian ini dilakukan\r\ndengan jenis Non Probability Sampling dengan total 57 responden. Pengumpulan data\r\ndilakukan melalui kuisioner dan wawancara. Metode analisis data pada penelitian ini adalah\r\nanalisi deskriptif dengan menggunakan software SPSS. Hasil dari penelitian menunjukkan\r\nbahwa dapat diketahui dengan melihat perolehan hasil uji t, dimana nilai sig sebesar 0,000.\r\nNilai sig yang lebih kecil dari 0,05 ( 0,000 < 0,05 ) dengan nilai t hitung sebesar ( 7,428 >\r\n2,00404 ) jadi dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima. Artinya Gaya\r\nKepemimpinan Partisipatif berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan. Nilai R\r\nsquare (R2) sebesar 49,2% variabel Kinerja Karyawan di pengaruhi variabel Gaya\r\nKepemimpinan Partisipatif, sedangkan sisanya dipengaruhi 50,8% oleh faktor lain yang\r\ntidak termasuk dalam penelitian ini.\r\nKata Kunci : Gaya Kepemimpinan Partisipatif, kinerja karyawan"^^ . "2022-07-25" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Manajemen, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Nancy"^^ . "Yusnita"^^ . "Nancy Yusnita"^^ . . "Tutus"^^ . "Rully"^^ . "Tutus Rully"^^ . . "Anggi"^^ . "Setiawan"^^ . "Anggi Setiawan"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Manajemen"^^ . . . . . . . "Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif Terhadap\r\nKinerja Karyawan Pada PT. Duta Rajagas Kota Depok (Text)"^^ . . . "skripsi anggi setiawan.pdf"^^ . . . "Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif Terhadap\r\nKinerja Karyawan Pada PT. Duta Rajagas Kota Depok (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #6396 \n\nPengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif Terhadap \nKinerja Karyawan Pada PT. Duta Rajagas Kota Depok\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen sumber daya manusia" . . . "Manajemen" . .