<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity\r\n(ROE), Debt To Asset Ratio (DAR), dan Current Ratio (CR) Terhadap Harga Sahama Pada\r\nSub Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-\r\n2021."^^ . "DINDA MELIA. 021118324. Pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity\r\n(ROE), Debt To Asset Ratio (DAR), dan Current Ratio (CR) Terhadap Harga Sahama Pada\r\nSub Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-\r\n2021. Dibawah bimbingan: CHAIDIR dan CHAERUDIN MANAF.\r\nSalah satu perusahaan yang sampai sekarang masih banyak diminati oleh para\r\ninvestor untuk beriventasi ataupun melihat bagaimana kondisi laporan keuangan perusahaan\r\ntersebut yaitu pada sub sektor property dan real estate. Sektor property dan real estate\r\nmemiliki peranan penting dalam pertumbuhan dan perkembangan perekonomian secara\r\nnasional maupun internasional. Banyak faktor para investor yang ingin berinvestasi pada\r\nsub sektor tersebut yang dimana tidak hanya memperhatikan harga saham tetapi mereka juga\r\nmemperhatikan faktor kinerja keuangan perusahaan yang dapat dilihat dari laporan keuangan.\r\nPada penelitian ini variabel yang digunakan dalam kinerja keuangan perusahaan adalah\r\nReturn On Asset, Retrun On Equity, Debt To Asset Ratio, dan Current Ratio.\r\nPenelitian ini mengenai Pengaruh Return On Asset, Retrun On Equity, Debt To Asset\r\nRatio, dan Current Ratio terhadap harga saham, dengan jenis penelitian yang digunakan\r\nVerifikatif dengan metode Explanatory Survey. Penelitian ini menggunakan data kuantitatif\r\ndengan metode penarikan sampel yang digunakan yaitu Purposive Samppling. Metode\r\nanalisis yang digunakan adalah Analisis Regresi Data Panel, Uji Asumsi Klasik, Uji t, Uji F,\r\ndan Uji Koefisien Determinasi dengan menggunakan program Eviews 9.\r\nHasil peneltiian menunjukkan bahwa secara parsial Return On Asset dan Current\r\nRatio tidak berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap harga saham, Return On\r\nEquity berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham sebesar 0,0405, Debt To\r\nAsset Ratio tidak berpengaruh negatif tetapi tidak signifikan terhadap harga saham.\r\nKemudian secara simultan Return On Asset, Retrun On Equity, Debt To Asset Ratio, dan\r\nCurrent Ratio berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Nilai Adjusted R-squared yaitu\r\nsebesar 0,929453, hal ini menunjukkan bahwa pengaruh variabel Return On Asset, Retrun On\r\nEquity, Debt To Asset Ratio, dan Current Ratio sebesar 92,95%.\r\nKata kunci : Return On Asset,Return On Equity, Debt To Asset Ratio, Current Ratio, Harga\r\nSaham"^^ . "2022-04-21" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Manajemen, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Chaerudin"^^ . "Manaf"^^ . "Chaerudin Manaf"^^ . . "Chaidir"^^ . "Chaidir"^^ . "Chaidir Chaidir"^^ . . "Dinda"^^ . "Melia"^^ . "Dinda Melia"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Manajemen"^^ . . . . . . . "Pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity\r\n(ROE), Debt To Asset Ratio (DAR), dan Current Ratio (CR) Terhadap Harga Sahama Pada\r\nSub Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-\r\n2021. (Text)"^^ . . . "SKRIPSI_DINDA MELIA_021118324.pdf"^^ . . . "Pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity\r\n(ROE), Debt To Asset Ratio (DAR), dan Current Ratio (CR) Terhadap Harga Sahama Pada\r\nSub Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-\r\n2021. (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #6499 \n\nPengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity \n(ROE), Debt To Asset Ratio (DAR), dan Current Ratio (CR) Terhadap Harga Sahama Pada \nSub Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017- \n2021.\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen keuangan" . . . "Manajemen" . .