<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh ROE (Return On Equity), Tingkat Inflasi Dan Kurs USD Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sub Sektor Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2021"^^ . "WITA WIDIAWATI. 021119215. Pengaruh ROE (Return On Equity), Tingkat Inflasi Dan Kurs USD Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sub Sektor Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2021. Di bawah bimbingan ARIEF TRI HARDIYANTO dan ZUL AZHAR. 2023.\r\nDi zaman modern ini kebutuhan manusia akan teknologi khususnya dalam informasi dan telekomunikasi semakin tinggi. Telekomunikasi mempunyai peran yang sangat penting karena masyarakat membutuhkan informasi yang akurat, tepat dan cepat. Hal tersebut menjadikan industri telekomunikasi menjadi industri yang besar karena tingkat kebutuhan akan komunikasi yang semakin tinggi, juga menyebabkan pihak penyedia layanan jasa telekomunikasi seluler selalu dituntut untuk terus berkembang agar memiliki keunggulan kompetitif yang digunakan untuk berkompetisi dan bersaing dengan perusahaan lainnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari ROE (Return on Equity), Tingkat Inflasi dan Kurs USD terhadap Harga Saham pada perusahaan sub sektor telekomunikasi yang terdaftar di BEI periode 2016-2021.\r\nJenis penelitian yang digunakan verifikatif dengan metode penelitian Explanatory Survey. Penelitian ini menggunakan data kuantitatif dengan metode penarikan sampel yang digunakan yaitu Purposive Sampling. Metode analisis yang digunakan Analisis Regresi Data Panel, Uji Asumsi Klasik, Uji t, Uji F dan Uji Koefisien Determinasi dengan menggunakan program E-Views 12.\r\nHasil dari penelitian menunjukan bahwa ROE (Return on Equity) secara parsial berpengaruh positif terhadap harga saham, Inflasi secara parsial tidak berpengaruh positif terhadap harga saham, Kurs USD secara parsial tidak berpengaruh negatif terhadap harga saham. Secara simultan Return On Equity, Tingkat Inflasi, Kurs USD berpengaruh Terhadap Harga Saham. Hasil koefisien determinasi (R2) yaitu sebesar 0.583712, hal ini menunjukan bahwa variabel Return on Equity, Tingkat Inflasi dan Kurs USD mempengaruhi variabel Harga Saham sebesar 0.583712 atau 58.37%. Sedangkan sisanya sebesar 41.62% dipengaruhi oleh variabel lain diluar dari variabel dalam penelitian ini.\r\nKata kunci: ROE (Return on Equity), Inflasi, Kurs USD, Harga Saham"^^ . "2023-04-12" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Manajemen, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Arief Tri"^^ . "Hardiyanto"^^ . "Arief Tri Hardiyanto"^^ . . "Wita"^^ . "Widiawati"^^ . "Wita Widiawati"^^ . . "Zul"^^ . "Azhar"^^ . "Zul Azhar"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Manajemen"^^ . . . . . . . "Pengaruh ROE (Return On Equity), Tingkat Inflasi Dan Kurs USD Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sub Sektor Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2021 (Text)"^^ . . . "2023 WITA WIDIAWATI 021119215.pdf"^^ . . . "Pengaruh ROE (Return On Equity), Tingkat Inflasi Dan Kurs USD Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sub Sektor Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2021 (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #6757 \n\nPengaruh ROE (Return On Equity), Tingkat Inflasi Dan Kurs USD Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sub Sektor Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2021\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen keuangan" . . . "Manajemen" . .