<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Penentuan Harga Opsi Beli Saham Menggunakan\r\nMetode Binomial Pada Saham Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2021 -\r\n2022."^^ . "FADIA CAHYATI. 021119323.Penentuan Harga Opsi Beli Saham Menggunakan\r\nMetode Binomial Pada Saham Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2021 -\r\n2022. Di bawah bimbingan : Ibu NINA AGUSTINA dan Bapak CHAERUDIN MANAF. 2023\r\nPertumbuhan jumlah investor di Indonesia selalu mengalami peningkatan,\r\nberdasarkan data jumlah investor pada pasar modal yang bersumber dari KSEI (Kustodian\r\nSentral Efek Indonesia). Tercatat pertumbuhan jumlah investor di Indonesia mengalami\r\npeningkatan beberapa tahun terakhir. Saham menjadi produk investasi yang populer\r\ndibandingkan dengan instrument investasi lainnya. Salah satu bentuk investasi adalah opsi.\r\nOpsi merupakan hak untuk membeli atau menjual saham tertentu pada jumlah dan waktu\r\ntertentu yang telah menjadi kesepakatan. Dalam dunia berinvestasi, seorang investor harus\r\nmempunyai keuntungan yang maksimal diantaranya adalah dalam menentukan harga opsi beli\r\nsaham. Salah satu metode yang digunakan adalah menggunakan metode binomial. Dalam\r\npembahasan skripsi ini bertujuan untuk menjelaskan salah satu cara yang dapat digunakan oleh\r\ninvestor untuk meminimalisir resiko fluktuasi harga saham dan tujuanya untuk mendapatkan\r\nkeuntungan. Penelitian ini ditujukan untuk menjelaskan bagaimana suatu tahap atau proses\r\ncara penentuan harga saham menggunakan metode binomial pada perusahaan Jakarta Islamic\r\nIndex (JII) Tahun 2021 - 2022 dan menjelaskan dapat digunakan atau tidaknya dalam\r\npenentuan harga opsi beli saham.\r\nJenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif,\r\npenelitian ini menggunakan perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII) yang\r\nterdaftar di Bursa Efek Indonesia, dengan menggunakan data sekunder. Teknik penarikan\r\nsampel yang digunakan adalah non probability sampling dengan teknik purposive sampling.\r\nDalam hasil perhitungan ke 12 perusahaan tersebut nilai opsi yang bernilai positif,\r\nopsi tersebut dapat digunakan karena harga saham lebih besar dari strike price yang artinya\r\nlebih menguntungkan menggunakan opsi dibandingkan membeli saham langsung di pasar atau\r\ndisebut dengan in-the-money. Sedangkan untuk nilai opsi negatif, pembeli tidak menggunakan\r\nopsi tersebut dikarenakan harga saham lebih kecil dari strike price. Karena, lebih murah atau\r\nmenguntungkan membeli saham langsung dibandingkan dengan menggunakan opsi atau\r\ndisebut dengan out-the-money.\r\nKata Kunci: Opsi, Metode Binomial, in-the-money, out-the-money."^^ . "2023-05-10" . . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Program Studi Manajemen, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . . . . . . . . "Chaerudin"^^ . "Manaf"^^ . "Chaerudin Manaf"^^ . . "Fadia"^^ . "Cahyati"^^ . "Fadia Cahyati"^^ . . "Nina"^^ . "Agsutina"^^ . "Nina Agsutina"^^ . . "Nina"^^ . "Agustina"^^ . "Nina Agustina"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Ekonomi dan Bisnis"^^ . . . "Program Studi Manajemen"^^ . . . . . . . "Penentuan Harga Opsi Beli Saham Menggunakan\r\nMetode Binomial Pada Saham Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2021 -\r\n2022. (Text)"^^ . . . "2923 Fadia Cahyati 021119323.pdf"^^ . . . "Penentuan Harga Opsi Beli Saham Menggunakan\r\nMetode Binomial Pada Saham Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2021 -\r\n2022. (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #6788 \n\nPenentuan Harga Opsi Beli Saham Menggunakan \nMetode Binomial Pada Saham Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2021 - \n2022.\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen keuangan" . . . "Manajemen" . .