<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengembangan E-Modul Berbasis Masalah Pada Materi\r\nSistem Imunitas Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Sistemik Siswa"^^ . "Kemampuan berpikir sistemik siswa saat ini masih cenderung rendah, hal ini disebabkan\r\nkarena terbatasnya media yang digunakan pada proses pembelajaran. Media pembelajaran\r\nberperan dalam membantu siswa untuk memahami materi yang bersifat abstrak seperti materi\r\nsistem imunitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berupa\r\ne-modul berbasis masalah yang layak, efektif dan praktis dalam meningkatkan kemampuan\r\nberpikir sistemik siswa pada materi sistem imunitas. Metode penelitian yang digunakan yaitu\r\nResearch and Development (R&D) dengan model pengembangan ADDIE. Subjek dalam\r\npenelitian ini yaitu siswa kelas XI di SMAN 1 Tamansari dengan desain penelitian pretest-\r\nposttest control group atau menggunakan dua kelas dengan satu kelas eksperimen dan satu\r\nkelas kontrol. Penelitian dilakukan pada bulan September 2024-Juni 2025. Instrumen yang\r\ndigunakan meliputi pedoman wawancara, angket uji pendahuluan, lembar validasi ahli,\r\nsoal essay serta angket respon guru dan siswa. Sebelum diujicobakan, e-modul divalidasi\r\noleh ahli media dan ahli materi. Hasil penilaian oleh ahli media memperoleh persentase\r\nsebesar 91% dengan kriteria sangat layak, sementara dari ahli materi memperoleh persentase\r\nsebesar 91.5% dan 100% dengan kriteria sangat layak. Pengujian keefektifan e-modul dari\r\nhasil perhitungan N-gain memperoleh nilai sebesar 0,71 dengan kriteria tinggi. Setelah\r\ndiujicobakan, dilakukan uji kepraktisan melalui angket respon siswa dan guru. Angket respon\r\nguru memperoleh persentase sebesar 100% dengan kriteria sangat praktis. Sementara angket\r\nrespon siswa memperoleh persentase sebesar 90% dengan kriteria sangat praktis.\r\nBerdasarkan hasil, dapat disimpulkan bahwa e-modul berbasis masalah yang dikembangkan\r\nsangat layak, efektif dan praktis dalam meningkatkan kemampuan berpikir sistemik siswa\r\npada materi sistem imunitas.\r\nKata kunci : Berpikir Sistemik, E-modul Berbasis Masalah, Sistem Imunitas"^^ . "2025" . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Pendidikan Biologi, Universitas Pakuan"^^ . . . . . . . . . . . "Istiana"^^ . "Rita"^^ . "Istiana Rita"^^ . . "Herawati"^^ . "Desti"^^ . "Herawati Desti"^^ . . "Eka Putri"^^ . "Denisa"^^ . "Eka Putri Denisa"^^ . . "Universitas Pakuan"^^ . . . "Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan"^^ . . . "Pendidikan Biologi"^^ . . . . . . "HTML Summary of #10265 \n\nPengembangan E-Modul Berbasis Masalah Pada Materi \nSistem Imunitas Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Sistemik Siswa\n\n" . "text/html" . . . "PENDIDIKAN BIOLOGI" . .