STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN TERPADU DALAM MENINGKATKAN JUMLAH PENGUNJUNG HOTEL NEW CIPAYUNG ASRI

IQBAL, MUHAMMAD and Duryatmo, Sardi and Siregar, Mariana Rista Ananda (2019) STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN TERPADU DALAM MENINGKATKAN JUMLAH PENGUNJUNG HOTEL NEW CIPAYUNG ASRI. Skripsi thesis, Universitas Pakuan.

[img] Text
CamScanner 08-30-2022 11.47.pdf

Download (844kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan jumlah pengunjung Hotel New Cipayung Asri, dengan menggunakan teknik pemasaran terpadu ini bagaimana cara meningkatkan jumlah pengunjung di Hotel New Cipayung Asri, untuk menganalisis perkembangan pengunjung yang berada di Hotel New Cipayung Asri dengan menggunakan pemasaran terpadu. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan cara penelitian data dan wawancara Penelitian ini dilakukan di Hotel New Cipayung Asri dengan mewawancarai pemilik hotel, marketing hotel dan pelanggan hotel yang berkunjung Teknik pengambilan sampel dan metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik pengambilan data dan wawancara. Data kualitatif disajikan dalam bentuk wawancara. Isi dalam wawancara ini adalah apakah pemasaran terpadu dapat meningkatkan jumlah pengujung dan bagaimana cara mengaplikasikan strategi pemasaran terpadu yang berada di Hotel New Cipayung Asri. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa adanya peningkatan jumlah pengunjung di Hotel New Cipayung Asri dibandingkan dengan beberapa tahun lalu sebelum mengaplikasikan metode teknik pemasaran terpadu yang difokuskan dalam bidang kualitas pelayanan, informasi dan kepuasan pelanggan. Terdapat kenaikan kunjungan ketika menggunakan metode pemasaran terpadu dengan beberapa teori yaitu iklan, pemasaran langsung, penjualan promosi, hubungan masyarakat dan penjualan pribadi. Dengan menggunakan lima teori ini Hotel New Cipayung Asri dapat menaiken kurjungan dibandingkan dengan tahun sebelumnnya. Hal ini dilakukan agar kegiatan pemasaran dapat berjalan lebih efektif dalam mengkomunikasikan produknya dan mampu menarik banyak orang untuk datang sehingga dapat meningkatkan jumlah pengunjung Kata Kunci manajemen komunikasi, pemasaran terpadu, dan strategi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya > ILMU KOMUNIKASI > Manajemen Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Budaya > Ilmu Komunikasi
Depositing User: PERPUSTAKAAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA UNPAK
Date Deposited: 30 Aug 2022 05:30
Last Modified: 30 Aug 2022 05:30
URI: http://eprints.unpak.ac.id/id/eprint/3173

Actions (login required)

View Item View Item