PEMANFAATAN MEDIA BARU INSTAGRAM AKUN @RSAZRA DI RUMAH SAKIT AZRA BOGOR

ADRIANA, RISKA and Rusfien, Ismail Taufik and CAHYANINGRUM, QOUTE NURAINI (2019) PEMANFAATAN MEDIA BARU INSTAGRAM AKUN @RSAZRA DI RUMAH SAKIT AZRA BOGOR. Skripsi thesis, Universitas Pakuan.

[img] Text
CamScanner 08-25-2022 12.02.pdf

Download (1MB)

Abstract

PERKEMBANGAN TEKNOLOGI DI ERA GLOBALISASI INI SEMAKIN PESAT DAN CANGGIH. TEKNOLOGI MENJADI SALAH SATU KEBUTUHAN YANG DIPERLUKAN UNTUK MEMPERMUDAH PEKERJAAN MANUSIA. SALAH SATUNYA ADALAH SEBAGAI ALAT BERKOMUNIKASI. TEKNOLOGI PADA DASARNYA MEMILIKI KONTRIBUSI DALAM MENCIPTAKAN KEBERAGAMAN MEDIA. ARTINYA, KHALAYAK DIBERIKAN KESEMPATAN UNTUK MENGKONSUMSI MELALUI JENIS MEDIA CETAK, AUDIO, AUDIO-VISUAL, HINGGA DARING. DALAM BEBERAPA TAHUN TERAKHIR, DUNIA MEDIA DIMUNCULKAN DENGAN HADIRNYA SEBUAH MEDIA BARU (NEW MEDIA).HASIL PENELITIAN MENUNJUKAN BAHWA AKUN @RSAZRA MEMANFAATKAN AKUN INSTAGRAM SEBAGAI MEDIA BERKOMUNIKASI DAN MEDIA PROMOSI DI BIDANG PELAYANAN KESEHATAN DENGAN MEMATUHI PERATURAN KODE ETIK.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya > ILMU KOMUNIKASI > Manajemen Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Budaya > Ilmu Komunikasi
Depositing User: PERPUSTAKAAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA UNPAK
Date Deposited: 25 Aug 2022 07:40
Last Modified: 25 Aug 2022 07:40
URI: http://eprints.unpak.ac.id/id/eprint/400

Actions (login required)

View Item View Item