PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI KADUDAMPIT Studi Kurikulum 2013 Melalui Pendekatan Penelitian Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri Kadudampit Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2020/2021

Navisa, Nebila and Rostikawati, Teti and Irdiyansyah, Iyan (2019) PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI KADUDAMPIT Studi Kurikulum 2013 Melalui Pendekatan Penelitian Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri Kadudampit Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2020/2021. Skripsi thesis, Universitas Pakuan.

[img] Text
2019PGSD NABILA N.pdf

Download (72kB)

Abstract

ABSTRAK Nebila Navisa, 03711619 Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa dan model konvensional. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen kuasi. Penelitian ini dilaksanakan di Sekolah Dasar Negeri Kadudampit Kecamatan Kadudampit Kabupaten Sukabumi pada kelas VA dan VB Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2020/2021. Teknik analisis yang digunakan yaitu uji prasyarat analisis data yang meliputi uji normalitas galat data, uji homogenitas varians, kemudian dilakukan uji hipotesis dengan menggunakan uji t. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh berpikir kritis melalui model Problem Based Learning nilai N-Gain 77,71 dengan ketuntasan berpikir kritis 74%, dan model Konvensional memperoleh nilai N-Gain 29,59 dengan ketuntasan berpikir kritis 10%. Hasil pengujian hipotesis menyatakan H0 ditolak dan Ha diterima karena thitung (11,925) > ttabel (2,00100). Berdasarkan hasil penelitian di atas, dapat disimpulkan bahwa, terdapat Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa pada subtema Manusia dan Lingkungan. Model pembelajaran yang paling efektif pada subtema Manusia dan Lingkungan adalah Model Problem Based Learning. Kata Kunci :Berpikir Kritis, Problem Based Learning.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Divisions: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: PERPUSTAKAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNPAK
Date Deposited: 03 Sep 2022 03:41
Last Modified: 15 Sep 2022 07:34
URI: http://eprints.unpak.ac.id/id/eprint/4501

Actions (login required)

View Item View Item