Pengaruh Kualitas Produk dan Persepsi Harga terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha Matic (Studi Kasus pada Wilayah Kecamatan Cibinong Kabupaten Bogor)

Ahmad, Ahmad and Muharam, Hari and Hannan, Sufrin (2021) Pengaruh Kualitas Produk dan Persepsi Harga terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha Matic (Studi Kasus pada Wilayah Kecamatan Cibinong Kabupaten Bogor). Thesis thesis, Universitas Pakuan.

[img] Text (cover-abstrak)
Ahmad MM.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh kualitas terhadap keputusan pembelian sepeda motor Yamaha matic di Cibinong. Analisa Data menggunakan regresi berganda berdasarkan model analisis jalur (path analysis) dengan teknik pengambilan data melalui penyebaran kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan (1) terdapat pengaruh positif dan signifikan variabel kualitas produk terhadap keputusan pembelian dengan nilai T tabel 79.879 > 1.966, yang berarti kualitas produk berpengaruh terhadap keputusan pembelian. keputusan pembelian dengan nilai T tabel 57.576 > 1.966, yang berarti persepsi harga berpengaruh terhadap keputusan pembelian. (3) Terdapat pengaruh positif dan signifikan variabel kualitas produk dan persepsi harga terhadap keputusan pembelian secara bersama-sama dengan nilai F hitung 4.305722 > F tabel 3.020, Pengaruh langsung dari kualitas produk (Xl) terhadap keputusan pembelian (Y) = 0,651 dan pengaruh langsung dari persepsi harga (X2) terhadap keputusan bahwa 95,8% keputusan pembelian dipengaruhi oleh kualitas produk dan persepsi 'harga sedangkan sisanya 0,42%, keputusan pernbelian dipengaruhi oleh faktor lain yang dalam penelitian ini tidak dibahas.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: Pascasarjana > MANAJEMEN S2 > Pemasaran
Divisions: Pascasarjana > Manajemen (S2)
Depositing User: PERPUSTAKAAN PASCASARJANA UNPAK
Date Deposited: 05 Sep 2022 03:22
Last Modified: 05 Sep 2022 03:22
URI: http://eprints.unpak.ac.id/id/eprint/4629

Actions (login required)

View Item View Item