Representasi Kekerasan Psikologi Anak dalam Film IT

Arsyad, Hafiz Zulfikar and Cahyaningrum, Qoute Nuraini and Siregar, Mariana R. A. (2021) Representasi Kekerasan Psikologi Anak dalam Film IT. Skripsi thesis, universitas pakuan.

[img] Text
Hafiz Zulfikar Arsyad-044116099.pdf

Download (1MB)

Abstract

Film IT menceritakan tentang sebuah kota kecil di Amerika Serikat yang bernama Derry, di kota ini terjadi fenomena aneh yakni banyak warga yang menghilang secara misterius, terutama anak-anak. Dongan kesadisan dan dengan berbagai macam cam dilakukan dalam film ini. Hal ini diduga karena ulah ni badut penari yaitu Pennywise. Dari film ini tentunya ada bentuk kokerasan psikologis di dalamnya. Film IT merupakan salah satu film garapan Stephen King yang ditulis dalam novel buatannya yang berjudul IT Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk dari kekerasan psikologis arak dalam sebuah film yang bergenre Horror thriller, Kekerasan psikologis anak tersebut ditampilkan oleh beberapa tokoh dan di beberapa adegan dalam film IT Imelalui relasi antara tanda dan makna semiotika model Charless Sanders Peirce dengan konsep segitiga maknanya, yaitu Sign Object, dan Interpretant Metode ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan Analisa semiotika model Charless Sanders Peirce Dari keseluruhan adegan yang ditampilkan di film IT penulis telah memilih lima belas potongan adegan yang mempresentasikan kekerasan psikologis anak. Dari lima belas potongan adegan tersebut dianalisis melalui relasi tanda Sign, Object, dan Interpretant yang terlihat dan tergambar di setiap adegannya. Terlihast tanda dan makna dari tanda-tanda yang menggambarkan kekerasan psikologis anak dalam beberapa adegannya. Hasil dari penelitian ini disimpulkan bahwa representasi kekerasan psikologis anak dalam film IT terdapat di beberapa potongan adegannya dengan bentuk kekerasan psikologis nya yakni menghasut dan mempengaruhi pikiran seseorang dengan ilusi sehingga menimbulkan rasa ketakutan dan sugesti pikiran.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya > ILMU KOMUNIKASI
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya > ILMU KOMUNIKASI > Penyiaran
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Budaya > Ilmu Komunikasi
Depositing User: PERPUSTAKAAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU BUDAYA UNPAK
Date Deposited: 25 Mar 2023 01:56
Last Modified: 25 Mar 2023 01:56
URI: http://eprints.unpak.ac.id/id/eprint/6268

Actions (login required)

View Item View Item